Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan pada CV BHT

Authors

  • Fernando Tjandra Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya
  • Agnes Utari Widyaningdyah Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.33197/jabe.vol9.iss1.2023.1489

Keywords:

sistem informasi akuntansi, siklus penjualan, analisa dan desain sistem

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada siklus penjualan CV BHT. Perusahaan ini bergerak dalam bidang perdagangan formal pakaian pria seperti jas, kemeja dan celana dengan ukuran sesuai pesanan. Beberapa permasalahan yang terdapat pada siklus penjualan perusahaan ini adalah tidak dimilikinya sistem pengingat jatuh tempo piutang, dokumen yang digunakan belum memiliki format, dan tidak dimilikinya sistem yang dapat memberikan keterangan mengenai piutang pelanggan. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis dan merancang sistem informasi akuntansi terkomputerisasi pada CV BHT atas siklus penjualan untuk mengatasi permasalahan yang ada. Data yang diperoleh dalam penelitian ini berasal dari pihak internal CV BHT melalui proses wawancara, observasi, dan dokumentasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

. Bordnar, George H. 2010.” Accounting Information System”. New Jersey : Prentice Hall Inc.. Ardana, I. C. dan L. H. (2016). Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta: Mitra Wacana Media.

. Gelinas, U. J, Dull, R. B. (2008). Accounting Information Systems (7th editions). Canada: Thomson South-Western.

. Hall, J. A. (2007). Sistem Informasi Akuntansi [Terjemahan] (edisi ke-4). Jakarta: Jakarta: Salemba Empat.

. Jogiyanto. (2005). Analisis dan Desain Sistem Informasi?: Pendekatan Tersturktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: ANDI.

. Krismiaji. (2015). Sistem Informasi Akuntansi (edisi keempat). Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

. Mujilan. (2015). Sistem Informasi Akuntansi (edisi ke-3). Madiun, WIMA Pers.

. Mulyadi. (2016). Sistem Akuntansi. Jakarta, Salemba Empat.

. Nugraha, C. B. A. (2020). Analisis dan perancangan siklus pendapatan terkomputerisasi pada CV Lavaggio Fabricare (Skripsi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya, Indonesia). Retrieved from http://repository.wima.ac.id/id/eprint/22595

. Rama dan Jones. (2011). Sistem Informasi Akuntansi?: Buku 1 [Terjemahan]. Jakarta, Salemba Empat.

. Romney dan Steinbart. (2015). Sistem Informasi Akuntansi [Terjemahan] (edisi ke-13). Jakarta, Salemba Empat.

. Sulistio, A. (2020). Analisis dan perancangan sistem informasi akuntansi terkomputerisasi pada UD SS atas siklus penjualan (Skripsi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya, Indonesia). Retrieved from http://repository.wima.ac.id/id/eprint/24923/

. Sutabri, T. (2012). Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: ANDI.

Downloads

Published

2023-03-01

How to Cite

Tjandra, F., & Utari Widyaningdyah, A. (2023). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan pada CV BHT. Jurnal Akuntansi Bisnis Dan Ekonomi, 9(1), 2327–2335. https://doi.org/10.33197/jabe.vol9.iss1.2023.1489