PENGARUH LAVERAGE, PROFITABILITAS DAN FIRM SIZE TERHADAP PEMBAGIAN DIVIDEN

Authors

  • Hari Supriadi Universitas Widyatama
  • Budi S Purnomo Universitas Pendidikan Indonesia
  • Imas Purnamasari Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33197/jabe.vol8.iss2.2022.1386

Keywords:

Dividen, Firm Size, Peursahaan, Profitabiliats, Laverage

Abstract

Dividen adalah keputusan pembagian keuntungan yang sering dibuat perusahaan untuk membuat aset perusahaan tersedia bagi pemegang saham. Dalam hal ini, peneliti menggunakan survei literatur terhadap perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020 untuk menggali bagaimana pengaruh leverage, profitabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap pembayaran dividen. Metode yang digunakan adalah survei literatur dan internet, serta penentuan sampel acak menggunakan metode target sampling yang disesuaikan dengan tujuan penelitian. Penelitian telah menunjukkan bahwa leverage memiliki dampak yang signifikan terhadap pembayaran dividen. Profitabilitas saat ini diketahui memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pembayaran dividen, namun berdasarkan faktor ukuran perusahaan, faktor ini tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pembayaran dividen.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Barli, Harry. Pengaruh Leverage dan Firm Size Terhadap Penghindaran Pajak. Jurnal Ilmiah Akuntansi Universitas Pamulang, Vol 6, No. 2 . Juli 2018. E-ISSN 2599-1992. 2018.

Fahmi, I.. Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta. 2011

Ghozali, Imam. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro. 2016.

Hery. Akuntansi: Aktiva, Utang, dan Modal Yogyakarta: Gava Media. 2016.

Hery, S. M. Analisis Laporan Keuangan-Pendekatan Rasio Keuangan. Yogyakarta: CAPS (Center of Academic Publishing Service). 2015.

Idha Putri Arastika, Khairunnisa Khairunnisa, Pengaruh Leverage, Profitabilitas Dan Pertumbuhan Perusahaan Terdadap Nilai Perusahaan, Jurnal Akuntansi Bisnis dan Ekonomi, Volume 6 No.2 September 2020, Bandung

Riyanto, Bambang. Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi 4. Yogyakarta: BPFE. 2013

Van Horned and Wachowicz, JR. Prinsip-Prinsip Manajemen Keuangan. Jakarta: Salemba Empat. 2010.

Downloads

Published

2023-08-14

How to Cite

Supriadi, H., Purnomo, B. S., & Purnamasari, I. (2023). PENGARUH LAVERAGE, PROFITABILITAS DAN FIRM SIZE TERHADAP PEMBAGIAN DIVIDEN . Jurnal Akuntansi Bisnis Dan Ekonomi, 8(2), 2252–2259. https://doi.org/10.33197/jabe.vol8.iss2.2022.1386