Impelentasi Teknologi Dalam Teknik Melukis

Authors

  • Cucu Retno Yuningsih Telkom University
  • Ranti Rachmawanti Telkom University

DOI:

https://doi.org/10.33197/visualideas.vol2.iss2.2022.909

Keywords:

Teknologi, Proyektor, Seni Lukis

Abstract

Artikel ini membahas tentang pengaruh teknologi dalam melukis, salah satunya adalah melukis menggunakan tehnik proyektor. Bagaimana teknologi mempengaruhi dunia kehidupan sehari hari dan bahkan masuk ke ranah seni lukis. Salah satu teknologi yang mempengaruhi dunia seni lukis yaitu tehnik berkarya menggunakan proyektor.Tehnik ini akan mempermudah seniman dalam berkarya atau bagi masyarkat umum yang ingin membuat karya tetapi ada keterbatasan di kemampuan membuat sketsanya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Data yang terkumpul merupakan pembahasan tentang teknologi yang mempengaruhi perkembangan seni rupa terutama dalam tehnik melukis pada kanvas dan mural yaitu dengan menggunakan LCD Proyektor dan seniman yang berkarya menggunakan tehnik LCD Proyektor. Salah satu seniman yang menggunakan tehnik ini adalah Chusin Setiadikara, seorang seniman realis dari Bali yang sering melukiskan kehidupan sehari hari dan portrait. Pada penelitian ini akan membahas bagaimana peran teknologi dalam berkarya seni lukis, yaitu salah satunya melalui tehnik proyektor

Downloads

Download data is not yet available.

References

Soetedja, Zakarias S. 2011. PENDIDIKAN Seni Rupa Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi Melalui Pembelajaran “Seni Media Baru”. http://zsoeteja.blogspot.com/2011/05/pendidikan-seni-rupa-berbasisteknologi.html

Tanenda Adil, Sutrisno, Efendi Agus. 2016. Pengaruh Media Pembelajaran LCD Proyektor dan Minat Belajar Dengan Hasil Belajar Mata Pelajaran Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Siswa Kelas X Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri Sukohardjo. Jurnal UNS Vol 2 No. 2 (2016) DOI: https://doi.org/10.20961/ijcee.v2i2.22770

Utami Yulia. 2017. Pengaruh Pemanfaatan Media Pembelajaran Proyektor LCD Menggunakan Program Power Point Terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Menentukan Volume Kubus dan Balok Pada Bangun Ruang. Jurnal Mantik Penusa Volume 1 No. 1 Juli 2017. e-ISSN 2580-9741p-ISSN 2088-3943

Susanto Mikke. 2011. Diksi Rupa,Yogyakarta : DictiArt Lab & Djagad Art House.

Darmawan, Yurif Setya. Wikayanto, Andrianto. 2018. Tren Kamera Analog Instan Di Kalangan Remaja Indonesia. Jurnal Rekam, Volume 14 No 2 (2018).

Supangkat, Jim. 2002 Post-Photography Realistic potrayal: Chusin Setiadikara’s Solo Exhibition. Jakarta: CP Artspace.

Sapentri Evan. Creative Process Analysis of Chusin Setiadikara In Chusins Realistic Painting Exhibition, A Thesis.Proceeding of 2nd International Conference of Arts Language And Culture ISBN 978-602-50576-0-1

Damono, Sapardi Djoko. 2014. Alih Wahana (Edisi Revisi). Jakarta: Editum.

Simatupang, Lono. 2013. Pergelaran: Sebuah Mozaik Penelitian Seni-Budaya. Yogyakarta: Jalasutra.

Downloads

Published

2022-09-08

How to Cite

Yuningsih, C. R., & Rachmawanti, R. (2022). Impelentasi Teknologi Dalam Teknik Melukis. Jurnal Visual Ideas, 2(2), 76–82. https://doi.org/10.33197/visualideas.vol2.iss2.2022.909