PEMBUATAN PROTOTYPE ALAT ELECTRO PLATING UNTUK
DOI:
https://doi.org/10.33197/jitter.vol8.iss1.2021.735Kata Kunci:
Prototypes, Electroplating, Coating, MetalAbstrak
Korosi merupakan proses reaksi elektrokimia yang bersifat alamiah dan berlangsung dengan sendirinya, korosi tidak dapat dicegah atau dihentikan tetapi hanya bisa dikendalikan dengan menggunakan metode Elektro Plating salatunya. Electroplating merupakan suatu proses yang menghasilkan lapisan tipis logam, di atas permukaan logam lainnya dengan cara elektrolisis atau pelapisan secara listrik dengan menggunakan arus listrik searah (DC) dan larutan kimia (elektrolit). Proses pemberian lapisan pelindung ini bertujuan untuk melindungi logam dari korosi, dalam penelitian ini, akan membuat prototype alat electro plating untuk keperluan industry kecil atau Home Industri, kelengkapan komponen yang diperlukan untuk membuat prototype alat electro plating adalah trafo AC matic 30-50 A 12V, amper meter, volt meter, fuse dan sakelar, kemudian larutan nikel berfungsi untuk memberikan kekuatan, ketahan logam dari karat dan larutan chrome berfungsi untuk memberikan ketahanan terhadap terjadinya korosi dan memberikan warna putih mengkilap sehingga terlihat lebih bagus, untuk menghasilkan pelapisan yang kuat. Dengan terjadinya Anoda, katoda, dan larutan elektrolit yang digunakan seluruhnya sebagai yang berhubungan dengan pelapisan material, khusus logam diilustrasikan seperti, katoda dapat diartikan sebagai benda kerja yang akan dilapisi, dihubungkan dengan kutub negatif dari sumber arus listrik dan elektrolit berupa larutan yang molekulnya dapat larut dalam air dan terurai menjadi partikel-partikel yang bermuatan positif atau negatif dan endapan pada proses tersebut disebabkan adanya ion-ion pada elektrolit dan akan mengendap pada katoda dan terjadinya proses pelapisan pada logam.
Unduhan
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2021 Tia Setiawan, Zenal Abidin, Cucu Hendra
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. Authors or others are allowed to multiply the article as long as not for commercial purposes. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before published. The license type is CC-BY-SA 4.0.