PERANCANGAN KAMPANYE PENCEGAHAN KEBAKARAN DI KOTA BANDUNG
Keywords:
media kampanye, kebakaranAbstract
Bandung merupakan salah satu kota besar di Indonesia yang memiliki jumlah penduduk 2.497.938 jiwa (pada tahun 2017). Bandung memiliki tingkat bencana kebakaran yang tinggi. Berdasarkan data dari situs pemerintah kota Bandung tercatat tahun 2017 sebanyak 195 kasus kebakaran, tahun 2018 tercatat 257 kejadian kebakaran. Bencana kebakaran biasanya ditimbulkan dari aktifitas keseharian dan sebagian dari peristiwa alami. Dengan kondisi tersebut pemerintah kota Bandung menilai perlu adanya upaya peningkatan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan agar terhindar dari bencana kebakaran melalui penyuluhan dan edukasi. Upaya penyadaran ini dilakukan dengan pendekatan komunikasi yang efektif melalui metode desain komunikasi visual. Penyampaian pesan dirancang agar efektif dan didistribusikan melalui media yang tepat sesuai dengan target yang hendak dituju, hasil dari perancangan desain ini diharapkan dapat membantu petugas pemadam kebakaran dalam penanganan dan pencegahan bencana kebakaran di masyarakat agar tingkat kebakaran di Kota Bandung bisa Berkurang.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. Authors or others are allowed to multiply the article as long as not for commercial purposes. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before published. The license type is CC-BY-SA 4.0.