Perancangan Website “Special Hub” Sebagai Platform Kolaborasi Desain Bagi Peserta Didik Berkebutuhan Khusus Autis Dan Tunarungu
DOI:
https://doi.org/10.33197/visualideas.vol3.iss2.2023.1227Keywords:
desain website, gangguan spektrum autisme, tunarungu, platform kolaborasi, design thinkingAbstract
Gangguan Spektrum Autisme (GSA) dan tunarungu adalah dua kondisi yang berbeda, tetapi mereka memiliki kesamaan dalam kesulitan berkomunikasi dan keterbatasan interaksi sosial. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah website bernama "Special Hub" sebagai platform komunikasi dan kolaborasi desain yang ditujukan bagi peserta didik dengan Gangguan Spektrum Autisme (GSA) dan tunarungu di Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Artherapy Center Widyatama. Dalam penelitian ini, metode design thinking digunakan dalam perancangan website dengan pendekatan Teknologi Bantu dan Desain Interaksi sebagai landasan. Analisis dokumenter, observasi aktivitas pelatihan desain grafis dan sistem kolaborasi desain menjadi sumber data untuk analisis. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan solusi untuk mengatasi keterbatasan komunikasi dan interaksi dalam proses kolaborasi desain yang dialami oleh individu dengan GSA dan tunarungu, sehingga mereka dapat mencapai target capaian pelatihan kerja. Penelitian ini memiliki implikasi penting dalam memahami karakteristik kerja desain yang menekankan keunikan individu berkebutuhan khusus.
Downloads
References
Ambarwati, U. (2020) Mengenal Calon Pengguna – Empathy Mapping. [Online] Tersedia di [Diakses 24 Mei 2022]
Daramola, F. O. (2022) Usability of Assistive Technologies for the Learners with Hearing Impairment in Federal College of Education. University of Ilorin, Nigeria.
Dattolo, A., and Luccio. F. L. (2016) A review of Websites and Mobile Applications for People with Autism Spectrum Disorder: Towa rds Shared Guidelines. Venezia Italy.
Discussion paper WHO and UNICEF (2015) Assistive Technology for Children with Disabilities. New York, USA.
Hansen, S. G., Blake, A.W., Dolata, J. K., Raulston, T., and Machalicek, W. (2014) Children with Autism in the Inclusive Preschool Classroom: A Systematic Review of Single-Subject Design Interventions on Social Communication Skills. J. Autism Dev Disord.
Hussain, A., Husni, H., Alshawi, A. A., and Mkpojiogu, E. (2016) ‘Interaction Design Principles for Edutainment Systems: Enhancing the Communi cation Skills of Children with Autism Spectrum Disorders. Sintok, Malaysia.
Iryanto, M., Putra, W. H. N., dan Herlambang, A. D. (2019) Evaluasi Usability Aplikasi SIAP TARIK dengan Menggunakan Metode Usability Testing dan System Usability Scale (SUS) Pada Puskesmas Tarik Sidoarjo.
Miller, B. H. (2017) What is Design Thinking? (And What Are The 5 Stages Associated With it?). Tersedia di: https://medium.com/ @bhmiller0712/what-is-design-thinking-and-what-are-the-5-stages-associated-with-it-d628152cf220 [Diakses 22 Mei 2022]
Nielsen, J. (2000). Why You Only Need to Test with 5 users. [Online] Tersedia di https://www.nngroup. com/articles/why-you-only-need-to-test-with-5-users/> [Diakses 18 Juli 2022].
Nielsen, J., 2012. UsabiIity 101: Introduction to UsabiIity. [Online] Tersedia di: https://www.nngroup .com/articles/usabiIity-101-introduction-to-usabiIity/> [Diakses 1 Juni 2022]
Nielsen Norman Group, 2014. Turn User Goals Into Task Scenarios for UsabiIity testing. [Online] Tersedia di: https://www.nngroup.com/ articles/tas k-scenatios-usabiIity-testing/ [Diakses 17 Juli 2022]
Thompson, Jenny (2012). Memahami Anak Berkebutuhan Khusus. Indonesia.
Tselentis, Jason (2012). The Graphic Designer’s Electronic - Media Manual. Beverly-Massachusetts.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. Authors or others are allowed to multiply the article as long as not for commercial purposes. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before published. The license type is CC-BY-SA 4.0.