APLIKASI E-COMMERCE BERBASIS ANDROID DI PT MARAWSI ALMADINAH RAYA
DOI:
https://doi.org/10.33197/jitter.vol8.iss3.2022.882Kata Kunci:
Teknologi Informasi, Mobile Android, Black box, KotlinAbstrak
Tren perdagangan onliene melalui mobile device yang marak terjadi tentu menjadi peluang bisnis yang menguntungkan bagi para pelaku bisnis untuk semakin memperkuat bisnis, mempertahankan pelanggan mereka dengan memberikan berbagai kemudahan salah satunya yakni dengan menyediakan aplikasi mobile commerce. Pada Penelitian ini dilakukan perancangan dan pembangunan aplikasi berbasis mobile serta pengujian dengan menggunakan metode black box. Metode ini diimplementasikan ke dalam sebuah aplikasi e-commerce berbasis android di PT Marawis Almadinah Raya. Pengumpulan datanya menggunakan observasi dan wawancara. Kemudian data diimplementasikan untuk dapat diaplikasikan pada aplikasi mobile. Pengimplementasian aplikasi berbasis mobile ini dirancangan menggunakan Bahasa pemrograman kotlin dengan aplikasi pendukung android studio versi 4.1.2. Aplikasi e-commerce ini dapat mempermudah pelanggan/pembeli untuk memesan barang dari PT Marawis Almadinah Raya dimana saja melalui smartphone yang telah menjadi gaya hidup di zaman sekarang.
Kata kunci : Teknologi Informasi, Mobile Android, Black box, Kotlin
Unduhan
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Fauzidwiseptiawan, Fety Fatimah, Jejen Jaenudin
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. Authors or others are allowed to multiply the article as long as not for commercial purposes. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before published. The license type is CC-BY-SA 4.0.