PERANCANGAN APLIKASI CLOUD DRIVE BERBASIS WEB SEBAGAI MEDIA PENYIMPANAN ONLINE MENGGUNAKAN VIRTUAL PRIVATE SERVER

Penulis

  • Entik Insanudin Telkom University
  • Anang Sularsa Universitas Telkom
  • Duddy Soegiarto Universitas Telkom

DOI:

https://doi.org/10.33197/jitter.vol11.iss1.2024.2389

Kata Kunci:

Cloud drive, UBuntu, Media Penyimpanan, Website

Abstrak

Teknologi yang perkembang pada masa kini adalah teknologi informasi. Semakin banyak media penyimpanan yang digunakan oleh masyarakat, salah satu media yang paling banyak digunakan pada saat ini adalah media penyimpanan berbasis cloud. Membuat aplikasi Cloud Drive ini dapat dilakukan dengan cara file sharing menggunakan Virtual Private Server. Server yang dipakai yaitu Debian 8 server. Debian 8 server adalah server open source yang dikembangkan pada sistem operasi Linux untuk melayani pertukaran data antara Linux dan Windows yang akan di gunakan pada virtual private server tersebut. Sehingga, mempermudah konfigurasi untuk administrator. Dengan begitu, aplikasi ini dapat menjadi salah satu Media Penyimpanan yang berhasil di buat dan mudah untuk diakses masyarakat luas untuk menyimpan data apa saja.

Kata kunci: Cloud Drive, UBuntu, Media Penyimpanan, Website

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2024-12-16

Cara Mengutip

[1]
E. Insanudin, A. Sularsa, dan D. Soegiarto, “PERANCANGAN APLIKASI CLOUD DRIVE BERBASIS WEB SEBAGAI MEDIA PENYIMPANAN ONLINE MENGGUNAKAN VIRTUAL PRIVATE SERVER ”, JITTER, vol. 11, no. 1, Des 2024.

Terbitan

Bagian

Articles