Meningkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas Margadadi Kabupaten Indramayu

Authors

  • Ani Kuspini Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aksari

DOI:

https://doi.org/10.33197/jim.v4i2.2197

Keywords:

kepuasan kerja, disiplin kerja, kualitas pelayanan

Abstract

Dalam mewujudkan derajat kesehatan yang optimal tentu diperlukan upaya pembangunan sistem pelayanan kesehatan dasar yang mampu memenuhi kebutuhan mayarakat. Pelayanan kesehatan bermutu yang berorientasi pada kepuasan pelanggan atau pasien menjadi strategi utama bagi organisasi kesehatan di Indonesia, agar tetap eksis ditengah persaingan global yang semakin kuatTujuan dari kegiatan ini adalah mengetahui faktor kepuasan dan disiplin kerja terhadap kualitas pelayanan kesehatan di Puskesmas Margadadi Kabupaten Indramayu. Metode yang digunakan verifikatif untuk menguji secara sistematis dugaan mengenai adanya hubungan antar variabel dan masalah yang sedang diselidiki. Populasi UPTD Puskesmas Margadadi, pengambilan data dilakukan secara sensus dengan mengambil semua menjadi sampel penelitian, sampel ditetapkan sebanyak empat puluh lima terdiri dari pemimpin dan pegawai. Model analisis memakai Regresi berganda. Menunjukkan bahwa disiplin kerja memiliki pengaruh lebih besar terhadap kualitas pelayanan kesehatan, kedisipinan lebih ditingkatkan lagi agar kualitas pelayanan terhadap masyarakat dan perlu dibarengi team work yang solid dari karyawan puskesmas Margadadi. Sedangkan Kepuasan kerja tidak berpengaruh, dikarenakan masih terdapat beberapa kekurangan diantaranya dalam hal penggajian atau kompensasi yang diterima  pegawai honorer.

References

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta, Rineka Cipta.

Amir S., Robina S., Salam S. (2014). Effect of Work Motivation and Organizational Comitmment on Job Satisfaction. Global Journal Inc (USA), 14(6) Online ISSN: 2249-4588& Print ISSN:0975-5853.

Andreawan M. (2023). Pengaruh kualitas pelayanan dan kedisiplinan terhadap kepuasan kerja pegawai rsu. Latersia binjai,1(3) E-ISSN : 2830-7690

Handoko. (2010). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Jakarta : BPFE

Hidayat, A. (2017). Metodologi Penelitian Keperawatan dan Kesehatan, Jakarta.: Salemba Medika

Jelaskan W. (2021). Pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai di kantor camat Somambawa kabupaten Nias selatan “,4(2), 203-212 , ISSN: 2614-381X

Juwita K. (2021). Pengaruh kepuasan kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karya-wan CV. Mega Lestari Plasindo. 14(2), ISSN 2527- 3906 (Online)

Martoyo, S. (2010) Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogjakarta: BPFE.

Notoatmojo (2010) Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta

Rich, B.L., Lepine, J.A., & Crawford, E.R. (2010) Job Engagement: Antecedents and Effects on Job Performance. Academy of Management Journal, 53(3), 617–635.

Ridwan (2010) Metode dan Teknis Menyususn Tesis. Bandung : Alfabeta

Rizki N. Z. (2017) Pengaruh kepuasan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan bank di kota batam, 1(2), 150-156 ISSN: 2548-9917 (online version)

Robbins, S.P., & Judge, T.A. (2011) Organizational Behavior. Fourtheenth Edition. New Jearsy: Pearson.

Siagian, S.P. (2014) Manajemen Sumber Daya Manusia; Jakarta, Bumi Aksara

Sugiyono (2013) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D, Bandung : Alfabeta

Sunyoto (2011) Riset Bisnis dengan Analisis Jalur SPSS, Jogjakarta : Gava Media

Singgih, S. (2000). BukuLatihan SPSS Statistik Parametrik. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Usman H. (2009) Manajemen : Teori, Praktek, dan Riset Pendidikan, Jakarta : Bumi Aksara.

Wirawan. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia Indonesia ; Teori, Psikologi, Hukum KetenagaKerjaan. Jakarta : Rajawali Pers

Wijaya, T. (2012). Praktis dan Simpel Menguasi SPSS 20 untuk Olah dan Interpretasi Data. Yogyakarta: Cahaya Atma Pusaka

Downloads

Published

2024-08-30

How to Cite

Kuspini, A. (2024). Meningkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas Margadadi Kabupaten Indramayu. Jurnal Inovasi Masyarakat, 4(2), 74–87. https://doi.org/10.33197/jim.v4i2.2197